Kunjungan Industri Besar Sedang (IBS) dan Asosiasi Pengusaha Engineering Karawang (APEK) - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Karawang

Untuk permintaan data secara langsung, kunjungi Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Karawang di JL. Cakradireja No. 36 Karawang 41312 atau via email: pst3215@bps.go.id cc kabkarawang@bps.go.id buka setiap hari kerja Senin - Jumat jam 08.00 - 15.30 WIB || Dalam rangka peningkatan kualitas data dan pelayanan publik BPS Kab.Karawang, mohon partisipasi Bapak/Ibu dalam Survei Kebutuhan Data (SKD) 2024 pada tautan ini

Kunjungan Industri Besar Sedang (IBS) dan Asosiasi Pengusaha Engineering Karawang (APEK)

Kunjungan Industri Besar Sedang (IBS) dan Asosiasi Pengusaha Engineering Karawang (APEK)

10 Februari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


BPS Kabupaten Karawang melakukan kunjungan Industri Besar Sedang (IBS) ke PT. Cipta Unggul Karya Abadi yang bernaung dibawah Asosiasi Pengusaha Engineering Karawang (APEK) yang berlokasi di desa purwadana kecamtan telukjambe timur. APEK adalah asosiasi yang menaungi perusahaan-perusahaan engineering di Karawang.
Kunjungan ini bertujuan melakukan koordinasi agar perusahaan-perusahaan yang berada di bawah naungan APEK dapat ikut berpartisipasi dalam kegiatan survei yang di adakan oleh BPS.
Dalam pertemuan ini juga disampaikan tentang SE2026 yang akan diadakan oleh BPS tahun depan. Doharapkan APEK dan seluruh anggota perusahaannya dapat mendukung SE2026 agar bejalan dengan lancar dan mendapatkan data yang berkualitas
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten KarawangJl. Cakradireja No.36 Karawang 41312

Jawa Barat Telp.: (0267) 402250; Fax.: (0267) 8452148; Email: kabkarawang@bps.go.id; pst3215@bps.go.id 

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik